Kembali ke pelukan keluarga, bersama Film Keluarga Cemara

"Harta yang paling berharga adalah keluarga, Istana yang paling indah adalah keluarga..." Lagu soundtrack dari drama serial televisi yang sempat booming di era 90an Keluarga CEMARA, kini hadir dan ramai kembali dinyanyikan. Apa yang membuat lagu ini kembali sukses dinyanyikan oleh generasi anak-anak saya -yang saya yakin mereka juga baru tau mengenai lagu ini? Tidak …

Yuk Belajar Mitos ASI dan Menyusui Bareng The Urbanmama serta Phillips Avent Sahabat Bunda

Tahun ini tidak terasa anak sulung saya, Abang Anza akan memasuki tahap sekolah dasar (SD) dan adiknya Yaya akan masuk ke TK. Insya Allah, Abang Anza masuk ke SD di usianya yaang menginjak 7 tahun kurang, sementara Yaya akan masuk TK di usia 5 tahun. Rasanya waktu cepat sekali berlalu, mereka yang rasa-rasanya baru saja …

5 Tips Mengembangkan Kemampuan Anak Visual Ala Bunnis

Semenjak jadi Ibu dan mempunyai dua orang anak, yakni Abang Anza dan Adek Yaya dunia saya berubah. Mengapa? Saya yang tadinya hanya berkutat mengenai urusan gigi, ngurusin gigi orang harus jadi belajar banyak hal baru. Dari semenjak hamil belajar cara nanti ngasih asi gimana, mesti makan makanan apa sampe nanti masuk ke fase melahirkan, asi, …